Daftar lengkap 32 tim peserta Piala Dunia Antarklub 2025 dengan format baru. (Sumber: X/ FIFA)

Kampiun

Format Baru Piala Dunia Antarklub, Berikut Daftar Lengkap 32 Tim Pesertanya

Senin 02 Des 2024, 16:37 WIB

MANIAK BOLA - Piala Dunia Antarklub 2025 hadir dengan format baru yang diikuti oleh 32 tim sebagai pesertanya.

Selain itu juga waktu penyelenggaraan dari ajang bergengsi dari antar klub-klub juara dunia ini berubah yang tadinya diadakan setiap tahun kini menjadi empat tahun sekali.

Hal ini menimbulkan banyak kecaman dari berbagai pihak termasuk para klub yang mengikuti ajaran tersebut karena terdapat jadwal yang padat.

FIFA sebagai asosiasi sepak bola tertinggi di seluruh dunia dianggap menyalahgunakan kedudukannya karena tidak membicarakannya terlebih dahulu kepada para peserta yang mengikutinya.

Baca Juga: 5 Alasan Mengapa Turnamen Piala AFF Tak Masuk Agenda Resmi FIFA

Selain itu banyak tim yang tampil pada ajang ini lolos secara kontroversial salah satunya ialah Inter Miami.

Tim yang diperkuat sejumlah pemain Veteran seperti Lionel Messi, Sergio Busquet hingga Luis Suarez ini dinilai belum layak untuk tampil pada ajang tersebut.

Keputusan ini membuat kapasitas serta kriteria dari ajang paling bergengsi antarklub dipertanyakan kualitasnya.

Sebab klub yang dimiliki oleh macam sepak bola David Beckham ini Belum sama sekali memiliki trofi apapun baik di liga domestik atau antar klub Eropa.

Baca Juga: 10 Pemain Termahal Piala AFF 2024, Tak Ada dari Timnas Indonesia

"Keputusan yang ceroboh ini membuat FIFA menjadi bahan olokan, dan reputasi dari apa yang mereka sebut sebagai kompetisi klub terbesar dan paling komprehensif di dunia mengalami pukulan besar," ungkap media besar asal Amerika Serikat New York Times.

Daftar Klub Piala Dunia Antarklub 2025

Meskipun mendapati beberapa kecaman dari sejumlah pihak baik dari tim maupun liga-liga di Eropa.

FIFA tetap mengumpulkan beberapa tim yang berhak dan masuk dalam kriteria untuk mengikuti Ajeng yang dinilai paling prestisius antar club di dunia tersebut.

Dengan gelar juara yang diraih oleh Botafogo pada laga final Copa Libertadores kontra Atletico Miniero tersebut lengkapi 32 tim yang akan mengikuti ajang ini.

Baca Juga: Update Klasemen Sementara Liga Spanyol: Barca Kalah, Duo Madrid Berhasil Pangkas Poin

Berikut adalah daftar lengkap dari klub yang telah dikumpulkan oleh FIFA untuk mengikuti Piala Dunia antarklub 2025.

UEFA (12 klub)

CONCACAF (4 + 1 klub)

CONMEBOL (6 klub)

Baca Juga: Edoardo Bove Kolaps di Lapangan, Laga Fiorentina vs Inter Milan Resmi Dihentikan

AFC (4 klub)

CAF (4 klub)

OFC (1 klub)

Tags:
BotafogoInter MiamiAjang kontroversialDaftar lengkap 32 tim Piala Dunia Antarklub 2025FIFA

Raihan Ali Putra Santoso

Reporter

Raihan Ali Putra Santoso

Editor