7 Transfer Termahal Pemain Asia ke Klub Eropa Sepanjang Sejarah, Akankah Ada dari Indonesia di Masa Depan?

Jumat 03 Jan 2025, 13:11 WIB
Park Ji Sung saat diboyong Manchester United pada 2005. (Sumber: X/@ManUnited_ID)

Park Ji Sung saat diboyong Manchester United pada 2005. (Sumber: X/@ManUnited_ID)

Namanya mungkin belum begitu populer di Eropa, tapi winger asal Jepang ini ikut mengantarkan Glasgow Celtic juara Liga Skotlandia di musim pertamanya bergabung.

Celtic memboyong Furuhashi pada awal musim 2021/2022 lalu dari klub Jepang Vissel Kobe dengan harga 5,40 juta euro.

7. Shoya Nakajima - 12 juta euro - Rp187 miliar

Ini dia pemain asal Benua Asia yang masih jadi termahal sepanjang sejarah saat Nakajima diboyong klub raksasa Porugal FC Porto seharga 12 juta euro dari Al Duhail.

Sayang, Nakajima kesulitan bersaing di antara gelandang-gelandang Porto lainnya hingga ia kemudian hanya dipinjamkan sejak kedatangannya pada Juli 2019.

Musim ini, ia kembali ke Liga Jepang dan bermain untuk Urawa Reds Diamond.

Berita Terkait

News Update