Bakal Cari Pengganti Rafael Struick di Timnas Indonesia? Patrick Kluivert Bisa Lirik Pemain Ini

Sabtu 15 Feb 2025, 12:36 WIB
Penyerang Timnas Indonesia, Rafael Struick. (Foto: pssi.org)

Penyerang Timnas Indonesia, Rafael Struick. (Foto: pssi.org)

Adrian Wibowo sendiri saat ini tengah menperkuat tim utama Los Angeles FC, setelah di musim sebelumnya bermain di level junior.

Berposisi sebagai penyerang sayap, pemain berusia 19 tahun ini bisa menjadi opsi pengganti atau menjadi tambahan amunisi di timnas.

Baca Juga: Update Proses Naturalisasi Jairo Riedewald, Bakal ke Jakarta Pekan Depan?

Adrian Wibowo saat ini bermain dengan dua pemain top Eropa, Hugo Lloris dan Olivier Giroud yang sama-sama memperkuat LAFC.

Namanya sempat bersanding dengan Olivier Giroud, saat mencetak gol di laga uji coba lawan Phoenix Rising, pada awal Februari 2025.

Dengan catatan ini, Adrian Wibowo perlu jadi perhatian Patrick Kluivert untuk tambahan amunisi Timnas Indonesia.

Berita Terkait
News Update