Susunan Pemain dan Link Live Streaming Persib vs Persita, Minggu 22 Desember 2024

Minggu 22 Des 2024, 18:26 WIB
Link live streaming Persib vs Persita pada pekan 16 Liga 1 musim 2024-25. (Sumber: persib.co.id)

Link live streaming Persib vs Persita pada pekan 16 Liga 1 musim 2024-25. (Sumber: persib.co.id)

PERSITA TANGERANG XI: Igor Rodrigues (kiper); M Toha (kapten), Ryuji Utomo, Charisma Fathoni, Javlon Guseynov, Mario Jardel; Bae Sin Yeong, Rifky Dwi, Ikwan Ali Tanamal; Ahmad Nur Hardianto, Marios Ogkmpoe.

Cadangan: Kurniawan Kartika Ajie, Andrean Rindorindo, Arif Setiawan, George Brown, Esal Sahrul, Abrizal Umanailo, Aji Kusuma, Jack Brown, Yardan Yafi, Badrian Ilham, Gian Zola, Irsyad Maulana.

Info Live Streaming Persib vs Persita

Pertandingan Persib vs Persita akan disiarkan langsung Indosiar dan ditonton secara streaming di Vidio pada Minggu, 22 Desember 2024, pukul 19.00 WIB.

Untuk menyaksikan laga-laga seru di kompetisi Liga 1 secara streaming di Vidio, harus membeli paket berlangganan.

Link live streaming Persib vs Persita, klik di sini.***

Berita Terkait

Madura United PHK Pemain Timnas Filipina

Minggu 22 Des 2024, 16:44 WIB
undefined

News Update