Daniel Warrender, Prospek Cerah Man City Hancur Akibat Narkoba dan Perkelahian

Selasa 14 Jan 2025, 12:00 WIB
Kisah Daniel Warrender, Mantan Pemain Man City hancur akibat Narkoba dan perkelahian. (Sumber: Thesun.co.uk)

Kisah Daniel Warrender, Mantan Pemain Man City hancur akibat Narkoba dan perkelahian. (Sumber: Thesun.co.uk)

Georgia merupakan anak Daniel yang kini bermain untuk Man City u-11 dan tambah sangat baik ingin memiliki julukan "Mini Phil Foden".

Baca Juga: Rapor Pratama Arhan setelah Terlibat dalam Gol Bangkok United Perusak Rekor Unbeaten Buriram United

"Saya punya lapangan pelatihan sendiri, yang sepenuhnya saya miliki...maaf saya akan melakukannya lagi. Sudah saya katakan saya selalu menangis," jelas Daniel.

Seluruh kehidupannya benar-benar berubah ketika kehadiran sang buah hati sangat bahagia dan berterima kasih atas semua yang dilakukan olehnya kepada keluarga.

"Tapi sekarang, jujur ​​saja, saat anak-anak mengucapkan terima kasih dan sebagainya, saya berada di rumah bersama istri saya sambil menangis. Tapi saya menyukainya," ungkap Warrender.

Meskipun Ia telah kembali ke jalan yang benar, nasib malang tetap menghampiri pria berusia 38 tahun tersebut.

Baca Juga: Terlibat Perkelahian, Pemain Deltras FC dan Persibo Bojonegoro Terancam Sanksi Berat

Tepatnya pada 2017, Daniel kembali mendapatkan luka tusukan yang dilakukan oleh sejumlah orang tak menyukai saudaranya

Diketahui, Saudara Daniel yaitu David Warrender Ialah seorang pengedar narkoba pada sebuah bar di lingkungannya.

Akibat tindakan kriminal tersebut Daniel terluka sangat parah hingga mengalami kebocoran di bagian paru-paru dan ginjal.

Hal ini semakin membuat karirnya sebagai seorang pemain turun sehingga mantan pemain Blackpool FC ini makin tak bersinar.

Baca Juga: Reaksi Mateo Kocijan Usai Nick Kuipers Diganjar Kartu Merah: Dia Emosional

Berita Terkait

News Update