Cek jadwal dan link live streaming super big match ronde ketiga Piala FA Arsenal vs Man United. (Sumber: X/ ManUtd)

Kampiun

Link Live Piala FA Arsenal vs Man United, Ujian Berat Amorim Terus Berlanjut

Minggu 12 Jan 2025, 08:52 WIB

MANIAK BOLA - Super Big Match akan tersaji dalam ronde ketiga Piala FA yang ditemukan antara Arsenal vs Man United.

Laga tersebut akan digelar di Emirates Stadium, London, Inggris pada Minggu 12 Januari 2025 pukul 22.00 WIB.

Ujian berat terus berlanjut bagi setan merah di mana tim saat ini sedang berada dalam fase yang kurang baik.

Setelah berganti pelatih yang sebelumnya dipegang oleh Erik Ten Hag berpindah tangan kepada Ruben Amorim namun performa tim belum juga meningkat.

Baca Juga: Man City Lumat Salford City 8-0 di FA Cup, Jeremy Doku dan McAtee Bintang Lapangan

Di sisi lain penampilan dari tuan rumah juga sedang naik turun dalam beberapa pekan terakhir.

Ujian Berat Amorim Berlanjut

Ruben Amorim selaku pelatih baru dari Man United belum bisa mengangkat derajat tim untuk kembali ke jalur kemenangan.

Sejak kedatangannya pada awal Desember kemarin belum mampu mengembalikan performa tim.

Bahkan dalam 5 laga terakhir Bruno Fernandes dan kawan-kawan belum mencatatkan satu kemenangan pun dan hanya berhasil mendapatkan satu hasil.

Baca Juga: Info Streaming Liga Italia Serie A: Torino vs Juventus, Bianconerri Bakal Dicoret dari Persaingan Juara?

Di tengah-tengah Hasil tersebut ujian berat kembali menguji ketahanan tim setan merah dengan harus melawan The Gunners.

Jika berkaca di posisi klasemen sementara Liga Inggris, Arsenal jauh di atas setan merah yang sukses menduduki Posisi kedua klasemen sementara.

Jika berhasil memenangkan maka Amorim bisa membuktikan bahwa dirinya sanggup membawa tim ke arah yang lebih baik.

Berusaha Kembali ke Jalur Kemenangan

Rekor baik Arsenal yang sanggup meraih empat kemenangan dan satu kali hasil imbang dalam 5 laga beruntun harus patah saat kalah dari Newcastle di semifinal Carabao Cup.

Baca Juga: Kilas Balik Peran Patrick Kluivert Bareng Timnas Belanda di Piala Dunia 2014, Sempat Bantai Spanyol dan Brazil

Pada laga kali ini anak asuh Mikel Arteta bertekad untuk kembali ke jalur kemenangan sebagai bekal pengaruhnya Liga Inggris kemudian hari.

Kemenangan pada laga kali ini bisa mengembalikan kepercayaan diri dari Gabriel Jesus dan kawan-kawan agar terus berada dalam perebutan juara Liga Inggris musim ini.

Peluang The Gunners masih terbuka untuk meraih trofi musim ini dari berbagai macam yang liga domestik soalnya adalah Piala FA.

Pertandingan ini diprediksi akan berlangsung seru karena kedua tim sama-sama mengincar Kemenangan Untuk terus melaju ke babak selanjutnya dan bisa meraih gelar juara.

Baca Juga: Kisah Manis Tiga Pelatih asal Eropa di Timnas Indonesia, Akankah Dilanjutkan oleh Pengganti Shin Tae Yong?

Jadwal dan Link Live Streaming Piala FA

Berikut ini adalah jadwal lengkap pertandingan dan link live streaming Piala FA antara Arsenal vs Man United.

Prediksi Line Up Arsenal vs Man United Hari Ini

Berikut ini adalah prediksi line up yang akan diturunkan oleh kedua pelatih pada super big match antara Arsenal vs Man United hari ini.

Arsenal (4-3-3): Raya; Zinchenko, Magalhaes, Saliba, Timber; Rice, Jorginho, Odegaard; Martinelli, Havertz, Jesus.

Pelatih: Mikel Arteta.

Baca Juga: Patrick Kluivert Resmi Dikontrak PSSI, Supporter: Piala Dunia Harga Mati!

Manchester United (3-4-2-1): Onana; Martinez, Maguire, De Ligt; Dalot, Ugarte, Mainoo, Mazraoui; Fernandes, Diallo; Hojlund.

Pelatih: Ruben Amorim.

Tags:
Jadwal dan link live streamingPiala FAArsenal vs Man UnitedPrediksi Line Up

Raihan Ali Putra Santoso

Reporter

Raihan Ali Putra Santoso

Editor