Prediksi dan Live Streaming Tottenham vs Wolves: Misi Spurs Akhiri Tren Buruk di Penghujung Desember

Sabtu 28 Des 2024, 14:20 WIB
Tottenham Hotspur bertekad mengakhiri tren negatof. (Sumber: Instagram/@spursofficial)

Tottenham Hotspur bertekad mengakhiri tren negatof. (Sumber: Instagram/@spursofficial)

Sementara itu, Vitor Pereira optimistis timnya bisa melanjutkan tren positif. "Kami percaya pada kemampuan kami. Tantangan melawan Spurs akan sulit, tetapi kami siap bertarung hingga akhir," tegasnya.

Laga ini akan disiarkan langsung pada Minggu, 29 Desember 2024, pukul 23.30 WIB. Saksikan pertandingan seru ini secara live streaming di Vidio dan Champions TV 5.

Mampukah Spurs mengakhiri Desember dengan kemenangan, atau justru Wolves yang akan melanjutkan kebangkitannya? Jangan lewatkan momen seru dari laga ini!

Berita Terkait

News Update