Ragnar Oratmangoen Terlibat dalam Comeback Dramatis Dender di Kandang Anderlecht

Sabtu 28 Des 2024, 12:28 WIB
Ragnar Oratmangoen. (Sumber: pssi.org)

Ragnar Oratmangoen. (Sumber: pssi.org)

Pada masa injury time, penyerang Anderlecht, Kasper Dolberg sempat mencetak gol, tapi dibatalkan setelah wasit mengeceknya lewat VAR.

Gol dianulir karena Luis Vazquez berdiri dalam offside saat menerima umpan dan meneruskannya kepada Dolberg. Skor 2-3 untuk Dender bertahan sampai laga bubar.

Dimainkan sebagai Gelandang

Bagi Ragnar Oratmangoen pertandingan kontra Anderlecht merupakan kesempatan ke-10 dirinya bermain di Jupiler Pro League musim 2024-25.

Dari 10 pertandingan yang sudah dimainkan, Ragnar Oratmangoen telah mencetak 1 gol.

Berbeda dengan perannya di Timnas Indonesia, Ragnar Oratmangoen lebih sering dimainkan sebagai gelandang di belakang penyerang oleh pelatih Dender, Vincent Euvard.

Peran sebagai gelandang serang, juga dilakoni Ragnar Oratmangoen di pertandingan Dender melawan Anderlecht, tadi malam.

Berita Terkait

News Update