Myanmar datang ke Vietnam dengan sebuah misi yang dicanangkan harus menang pada laga krusial kali ini.
Bermodalkan kemenangan atas Laos, anak asuh Hlaing Win Myo benar-benar mengincar kemenangan pada laga kali ini.
Jika mereka mampu tiga poin maka bisa mendapatkan salah satu tiket itu maju ke tempat semifinal sebagai runner up.
Baca Juga: Preview Persija vs PSS Sleman: Macan Kemayoran Menjamu Super Elja di JIS
Lwin Moe Aung dan kolega siap mengejutkan barisan pertahanan Vietnam dengan memberikan perlawanan yang cukup sengit dan signifikan.
Pertandingan kali ini dipastikan akan berlangsung panas dan seru karena kedua tim sama-sama mencanangkan misi untuk mendapatkan tiga poin penuh.
Jadwal Pertandingan dan Link Live Streaming
Berikut ini adalah jadwal pertandingan dan link live streaming antara Vietnam melawan Myanmar malam hari nanti.
- Main: Sabtu 21 Desember 2024
- Tim: Vietnam vs Myanmar
- Stadion: Viet Tri Stadium, Viet Tri, Vietnam
- Kick-off: Pukul 20.00 WIB
- Live TV: RCTI, Vision+, Sportstar 2
- Live Streaming: https://www.visionplus.id/webclient/#/info/STND4428174200004938?delivery=DLVY4428292353008571&type=LTV&pageId=4030
Baca Juga: Link Live Streaming Pegadaian Liga 2, Persela vs Persibo, Persaingan Ketat Puncak Klasemen
Prediksi Line Up Vietnam vs Myanmar
Berikut ini adalah prediksi line up yang akan diturunkan oleh Vietnam dan Myanmar pada laga seru malam nanti.
Vietnam (3-5-2): Filip Nguyen, Nguyen Thanh Binh, Hoang Viet Bui, Duy Manh Do, Khuat Khang Van, Ngoc Quang Chau, Ngoc Tan Doan, Quan Hai Nguyen, Vu Va Than, Thanh Binh Dinh, Bhi Vi Hao.
Pelatih: Kim Sang-sik
Myanmar (4-4-2): Zin Nyi Nyi Aung, Nanda Kyaw, Thiha Htet Aung, Hein Phyo Win, Soe Moe Kyaw, Thet Hein Soe, Lwin Moe Aung, Zaw Win Thein, Thiha Zaw, Maung Maung Lwin, Aung Kaung Mann