Zulkifli Syukur Berpeluang Jadi Asisten Patrick Kluivert di Timnas Indonesia, Ini Kesannya

Selasa 04 Feb 2025, 05:59 WIB
Zulkifli Syukur tengah bersama staff kepelatihan Timnas Indonesia. (Foto: Instagram/@zulkifli_03_syukur)

Zulkifli Syukur tengah bersama staff kepelatihan Timnas Indonesia. (Foto: Instagram/@zulkifli_03_syukur)

Jika terpilih, Zulkifli akan mendapatkan kesempatan bekerja bersama legenda sepak bola dunia seperti Kluivert dan para asistennya. Ini juga menjadi peluang baginya untuk belajar dan menambah wawasan kepelatihan di level internasional.

Keputusan akhir terkait siapa yang akan menjadi asisten pelatih Timnas Indonesia masih menunggu pengumuman resmi dari PSSI. Namun, peluang Zulkifli untuk bergabung dengan skuad Garuda semakin terbuka lebar.

Akankah Zulkifli Syukur benar-benar menjadi bagian dari staf pelatih Timnas Indonesia? Kita tunggu keputusan resminya dalam waktu dekat!

Berita Terkait
News Update