Carvey Sando, salah satu staff Como, melalui uanggahan Instagram Story-nya menuliskan kalimat "Jangan lupa sama kita ya coach".
Tak cuma itu, pada hari yang sama, Kurniawan juga mengunggah momen ketika ia tiba di Bandara Soekarno Hatta.
Tanda-tanda tersebit mengindikasikan sang pelatih sudah berada di Tanah Air untuk menuntaskan teka-teki di atas.