Australia Dipastikan Kehilangan Harry Souttar saat Hadapi Timnas Indonesia

Selasa 14 Jan 2025, 22:42 WIB
Harry Souttar duel dengan Sandy Walsh di laga Timnas Indonesia vs Australia pada 10 September 2024. (Sumber: pssi.org)

Harry Souttar duel dengan Sandy Walsh di laga Timnas Indonesia vs Australia pada 10 September 2024. (Sumber: pssi.org)

Baca Juga: Profil Lukasz Zwolinski, Calon Pengganti Marko Simic di Persija yang Sempat Main Bareng Egy Maulana Vikri

Timnas Australia akan menjamu Indonesia di Stadion Allianz, Sydney, pada 20 Maret 2025 mendatang.

Seperti Australia, Timnas Indonesia juga dipastikan kehilangan pemain andalan, Ragnar Oratmangoen yang absen karena akumulasi kartu kuning.

Pada pertemuan pertama di Jakarta, Indonesia dan Australia bermain imbang tanpa gol.

Timnas Indonesia saat ini menempati peringkat 3 Grup C dengan 6 poin, hanya terpaut 1 angka dari Australia yang menempati posisi dua.

Laga kontra Australia, jadi debut bagi pelatih anyar Timnas Indonesia asal Belanda, Patrick Kluivert.

Berita Terkait

News Update