STY Pastikan 4 Pemain Abroad Perkuat Timnas di ASEAN Cup 2024

Minggu 01 Des 2024, 16:13 WIB
Empat pemain abroad baru dapat bergabung dengan Timnas Indonesia di ajang ASEAN Cup 2024. (Sumber: X/ Timnas Indonesia | Foto: Timnas Indonesia)

Empat pemain abroad baru dapat bergabung dengan Timnas Indonesia di ajang ASEAN Cup 2024. (Sumber: X/ Timnas Indonesia | Foto: Timnas Indonesia)

Sementara 3 pemain lainnya seperti Arhan, Asnawi dan Marselino akan segera bergabung dan mengikuti pemusatan pelatihan.

"Arhan, Asnawi, Marselino pasti bisa bergabung, sisanya belum tentu," ungkap STY.

Sementara beberapa pemain lainnya baru masih sulit mendapatkan izin dari klub masing-masing.

Baca Juga: Manchester United, Real Madrid, dan PSG Berlomba Incar Pemain Atalanta, Begini Sosoknya yang Disebut Mirip Sadio Mane

Salah satunya ialah Rafael Struick yang baru dilepas oleh timnya Brisbane Roar Indonesia mampu melaju ke fase gugur atau knockout.

Hal ini disampaikan oleh Ketum PSSI, Erick Thohir.

"Kalau Rafael yang saya dengar bahwa Brisbane Roar belum akan melepas," ungkap Erick.

Pria yang menjabat sekaligus sebagai Menteri BUMN ini mengatakan bahwa Rafael baru akan dilepas oleh timnya jika Indonesia mampu mencapai babak semifinal.

Baca Juga: BRI Liga 1: Link live Streaming Persija vs Persik, Bangkit Kembali ke Jalur Kemenangan

"Kalau semifinal dan final baru lepas," jelas Erick.

Mengandalkan Pemain Lain sebagai Opsi

Terkait kendala yang dialami oleh Struick tidak membuat STY pilihan dengan dapat mengandalkan pemain lain seperti Hokky Caraka.

"Penggantinya ada, Hokky, Jadi nggak masalah," kata STY.

Berita Terkait

News Update