Jadwal & Live Streaming Proliga 2025 Hari Ini, Minggu (16/2): Duel Sengit Menuju Final Four!

Minggu 16 Feb 2025, 05:59 WIB
Bandung bjb Tandamata vs Pertamina Enduro. (Sumber: Humas Proliga)

Bandung bjb Tandamata vs Pertamina Enduro. (Sumber: Humas Proliga)

• Pukul 14.00 WIB - Yogya Falcons vs Electric PLN (putri)

• Pukul 16.30 WIB - Garuda Jaya vs Bhayangkara Presisi (putra)

• Pukul 19.00 WIB - Livin Mandiri vs Popsivo Polwan (putri)

Jangan sampai ketinggalan momen penting dalam Proliga 2025 ini. Dukung tim favorit Anda dan saksikan pertarungan mereka menuju babak final four!

Berita Terkait
News Update