MANIAK BOLA - Berikut daftar pemain klub Jakarta Livin Mandiri untuk kompetisi Proliga 2025.
Kompetisi Proliga musim ini, akan mulai bergulir pada tanggal 3 Januari 2025, nanti.
Setiap tim sudah bersiap untuk mengarungi Proliga musim ini, termasuk tim putri Jakarta Livin Mandiri.
Dalam mengarungi Proliga 2025, Jakarta Livin Mandiri berisikan kedalam skuad yang berkualitas.
Salah satu yang mencuri perhatian adalah dengan bergabungnya Wilda Nurfadhilah ke tim untuk mengarungi Proliga 2025.
Lalu ada beberapa nama lain yang menambah kedalam skuad tim yang dibesut oleh Kim Ki-jung.
Diantaranya adalah Shintia Alliva Maulidina, Hanifa dan pemain asing asal China, Liu Yanhan.
Daftar Pemain Jakarta Livin Mandiri di Proliga 2025
Baca Juga: Jadwal Persebaya di Putaran Kedua Liga 1 2024-25: Siap Rebut Puncak Klasemen
- Tiara Sanger
- Savira Dwi Oktaviani
- Fitriyani Nurjannah
- Venisa Dwi Octaviani
- Fiola Marsya Azzahra
- Alya Annastasya
- Wa Ode Ardiana
- Kadek Diva Yanti Putri
- Diska Rahma Putri
- Liu Yanhan
- Poppy Aulia Nur Sutan
- Aulia Suci Nurfadhila
- Novita Anggun Vinata
- Dilla Fadilla
- Wilda Siti Nurfadhilah
- Shintia Alliva Mualidina
- Regina Fitrian Utami
- Hanifa Nahda Aisa
- Putri Andya Agustina
- Sulastri Rahma Aulia
- Dina Putri Ivoliana
Pelatih: Kim Ki-jung
Jadwal Putaran 1 Proliga 2025
Proliga musim 2025 akan digelar mulai 3 Januari 2025.
Semarang jadi tuan rumah seri pembuka atau pekan pertama putaran satu yang digelar di GOR Jatidiri pada 3-5 Januari 2025.
Baca Juga: Sudah Jalin Komunikasi, Persib Segera Sampaikan Welcome kepada Matheus Pato?
Proliga 2025 akan dibuka pertandingan di sektor putri yang mempertemukan Jakarta Electric PLN menghadapi tim pendatang baru, Yogya Falcons pada Jumat, 3 Januari 2024 sore.
Di hari yang sama, ada duel ulangan final Proliga musim lalu di sektor putra antara Jakarta LavAni kontra Jakarta Bhayangkara Presisi.
Berikut jadwal pekan pertama putaran 1 Proliga 2025 yang berlangsung di GOR Jatidiri, Semarang:
Jumat, 3 Januari 2025
Baca Juga: Demi Menguatkan Sektor Belakang, PSBS Biak Datangkan Eks Persipura Jayapura
16.00 WIB: Putri - Jakarta Electric PLN vs Yogya Falcons
18.30 WIB: Putra - Jakarta LavAni vs Jakarta Bhayangkara Presisi
Sabtu, 4 Januari 2025
14.00 WIB: Putri - Jakarta Popsivo Polwan vs Bandung bjb Tandamata
Baca Juga: Arsenal Bidik Nico Williams, Target Transfer Besar untuk Musim Panas 2025
16.00 WIB: Putri - Jakarta Livin Mandiri vs Jakarta Pertamina Enduro
18.30 WIB: Putra - Jakarta Garuda Jaya vs Surabaya Samator
Minggu, 5 Januari 2025
14.00 WIB: Putri - Bandung bjb Tandamata vs Yogya Falcons
Baca Juga: Wataru Endo Berpeluang Tinggalkan Liverpool, Fulham Siap Tampung
16.00 WIB: Putri - Gresik Petrokimia Pupuk Indonesia vs Jakarta Pertamina Enduro
18.30 WIB: Putra - Jakarta Garuda Jaya vs Palembang Bank Sumsel Babel.