Jelang Final Liga 2, PSIM Yogyakarta Geber Persiapan

Kamis 20 Feb 2025, 18:04 WIB
Selebrasi para pemain PSIM Yogyakarta setelah Rafinha mencetak gol lewat penalti ke gawang PSPS Pekanbaru di matchday terakhir babak 8 besar Grup X Liga 2. (Sumber: Instagram @psimjogja_official)

Selebrasi para pemain PSIM Yogyakarta setelah Rafinha mencetak gol lewat penalti ke gawang PSPS Pekanbaru di matchday terakhir babak 8 besar Grup X Liga 2. (Sumber: Instagram @psimjogja_official)

Itu dijelaskan pada Pasal 9 Tentang Kompetisi di Poin 4 terkait Babak Final (Play-off Promosi) yang berbunyi sebagai berikut:

"Penetapan tuan rumah pada Pertandingan play-off promosi merujuk kepada seeded klasemen akhir Babak 8 besar antara lain:

a. jumlah poin lebih tinggi;

b. selisih gol yang lebih baik;

c. jumlah gol memasukkan;

d. poin fairplay;

e. undian."

PSIM jadi tuan rumah karena mengoleksi nilai lebih banyak dibandingkan Bhayangkara FC pada babak 8 besar.

Laskar Mataram menutup babak 8 besar Liga 2 di Grup X dengan mengumpulkan 15 poin.

Sedangkan Bhayangkara FC finish sebagai juara Grup Y dengan mengoleksi 9 poin.

Baca Juga: Pelatih Persib Sebut Madura United Tim yang Berbahaya, Bojan Hodak: Sangat Pekerja Keras

Sementara Persijap berhak jadi tuan rumah pertandingan playoff promosi, karena unggul produktivitas gol dari PSPS.

Format Pertandingan

Berita Terkait
News Update