Daftar Tim yang Degradasi ke Liga Nusantara

Kamis 13 Feb 2025, 11:26 WIB
Persikota Tangerang saat hadapi Sriwijaya FC di babak playoff degradasi Liga 2 2024-25. (Foto: Instagram/@persikotafc1994)

Persikota Tangerang saat hadapi Sriwijaya FC di babak playoff degradasi Liga 2 2024-25. (Foto: Instagram/@persikotafc1994)

Setiap tim di masing-masing grup akan bertemu, home and away.

Baca Juga: Persib Bandung Bertandang ke Persija Naik Mobil Lapis Baja, Marc Klok: Ini Sudah Biasa

Sembilan tim yang berhak bertahan di Liga 2 musim depan adalah peringkat 1 dan 2 di Grup H, I, J, K.

Sementara satu tim merupakan peringkat ketiga Grup J dan K yang akan diadu dalam laga terakhir playoff degradasi.

Grup J dan K dihuni oleh lima tim atau lebih banyak dibandingkan Grup H dan I yang diisi empat tim.

Tim peringkat ketiga yang tampil sebagai pemenang bertahan di Liga 2, sementara yang kalah terdegradasi ke Liga Nusantara.

Sejauh ini, baru PSMS Medan yang telah memastikan bertahan di Liga 2 musim depan.

Berita Terkait

News Update