Viral! Patrick Kluivert cs Tonton Laga Dewa United vs Persija Disuguhi Tahu dan Kacang Rebus, Bikin Warganet Salfok

Senin 10 Feb 2025, 14:01 WIB
Tim Pelatih Timnas Indonesia saat menonton laga Liga 1 antara Dewa United vs Persija Jakarta. (Sumber: Tangkap layar Instagram/@giowdj)

Tim Pelatih Timnas Indonesia saat menonton laga Liga 1 antara Dewa United vs Persija Jakarta. (Sumber: Tangkap layar Instagram/@giowdj)

Terlepas dari itu, Patrick Kluivert cs juga sempat heboh saat menyantap hidangan nasi padang dengan lahap.

Bahkan, Kluivert mengakui bahwa prakedel adalah makanan favoritnya saat mencicipi sajian khas Indonesia tersebut.

Laga yang ditonton jajaran pelatih Timnas Indoensia itu sendiri berlangsung seru dan dramatis.

Dewa United berhasil mengalahkan Persija dengan skor 2-1 melalui tendangan penalti pada menit-menit akhir.

Berita Terkait
News Update