Bojan Hodak Ungkap Kondisi Pemain Persib di Sesi Latihan Pertama Pasca Liburan, Banyak Pemain Cedera?

Selasa 28 Jan 2025, 05:40 WIB
Pelatih Persib, Bojan Hodak. (Foto: persib.co.id)

Pelatih Persib, Bojan Hodak. (Foto: persib.co.id)

"David akan kami lihat, saya harap dia siap untuk pertandingan," kata Bojan.

Absennya Yuran Fernandes dari PSM dinilai Hodak sebagai hal biasa dalam kompetisi panjang. Ia menekankan pentingnya memiliki pemain cadangan yang mampu memberikan kontribusi besar.

Berita Terkait
News Update