PSPS Pekanbaru Rekrut Dua Pemain Baru Jelang Babak Delapan Besar Liga 2, Perkuat Lini Pertahanan

Kamis 16 Jan 2025, 15:47 WIB
Skuad PSPS Riau berhasil taklukkan PSMS Medan di Stadion Kaharuddin Nasution, Sabtu 4 Januari 2024. (Foto: Instagram/@pspsriau)

Skuad PSPS Riau berhasil taklukkan PSMS Medan di Stadion Kaharuddin Nasution, Sabtu 4 Januari 2024. (Foto: Instagram/@pspsriau)

Aji Santoso berharap dengan tambahan pemain baru ini, lini pertahanan PSPS semakin solid. Kendati demikian, tim akan terus bekerja keras untuk mencari pemain yang sesuai dengan kebutuhan tim.

Dengan perekrutan ini, PSPS Pekanbaru semakin siap menghadapi babak delapan besar Liga 2. Keputusan manajemen untuk memperkuat lini pertahanan diharapkan membawa hasil positif dalam melanjutkan perjalanan mereka di kompetisi.

Berita Terkait
News Update