“Qadarullah sebelum almarhum meninggal, mereka sudah komunikasi intens. Jadi sudah cukup kenal dengan tim,” pungkas Adhit.
Dengan kabar ini, Persib Bandung diharapkan tetap solid menghadapi putaran kedua Liga 1 2024/2025, baik dari sisi pemain maupun tim medis yang mendukung.