Perkuat Lini Tengah, Persib Permanenkan Satu Pemain Langganan Timnas Indonesia

Kamis 02 Jan 2025, 06:08 WIB
Datangkan satu pemain Timnas Indonesia Persib Bandung, bergerak aktif di bursa transfer kali ini. (Sumber: X/ Persib Bandung)

Datangkan satu pemain Timnas Indonesia Persib Bandung, bergerak aktif di bursa transfer kali ini. (Sumber: X/ Persib Bandung)

Durasi kontraknya pun dinilai cukup lama dan membuat Adam Alis bekerja sama dengan Maung Bandung hingga dua setengah tahun ke depan.

"Dengan durasi kontrak selama dua setengah tahun ini," ungkap Adhitia

Pihak klub dari Persib Bandung berharap bahwa potensi yang ada dalam diri Adam a
Alis akan terus berkembang dan potensi baik bagi klub.

Baca Juga: Persija Cari Pelapis Gustavo Almeida dan Marko Simic, Eks Striker Persib Masuk Daftar

Ia harus membuktikan bahwa dirinya benar-benar layak untuk dipertahankan dan mendapatkan menit bermain yang cukup setelah mendapatkan kontrak secara permanen.

"Harapan akan kontribusi besarnya itulah yang membuat Persib bersepakat dengan Adam Alis untuk menjalin kesepakatan kontrak permanen," ungkap Adhitia.

Persib sendiri dikabarkan akan memanfaatkan bursa transfer di paruh musim BRI Liga 1 2024-2025 ini dengan maksimal.

Dikabarkan terdapat tiga pemain dengan satu pemain asing akan segera merapat ke Si Jalak Harupat.

Baca Juga: Rencana Juventus Bisa Berantakan karena Kedatangan Sergio Conceicao di AC Milan

Diketahui Bojan Hodak masih ingin memperkuat pertahanan sekaligus sektor penyelenggara timnya untuk terus berada di posisi atas klasemen sementara.

Ditambah mereka saat ini sedang berada di puncak Klasemen dan nanti kita ingin kembali terebut oleh para pesaingnya.

Berita Terkait

News Update