Mantan club dari Christian Gonzales dan Budi Sudarsono ini dipastikan akan menampilkan penampilan sengit agar mampu meraih hasil positif dan membawa pulang 3 poin ke Kediri.
Ditambah Ezra Walian dan kawan-kawan sedang berada dalam trend positif baik setelah mampu meraih dua kali kemenangan di dua pekan terakhir.
Oleh sebab itu pertandingan kali ini akan berlangsung seru karena kedua tim sama-sama mengincar kemenangan untuk memperbaiki posisi di klasemen sementara.
Baca Juga: Sempat Tertinggal, Liverpool Comeback dan Benamkan Leicester 3-1 di Markas Sendiri
Jadwal dan Link Live Streaming Borneo FC vs Persik Kediri
Berikut ini adalah jadwal pertandingan dan link live streaming Borneo FC vs Persik Kediri bisa anda cermati di bawah ini.
- Main: Jumat 27 Desember 2024
- Tim: Borneo FC vs Persik Kediri
- Stadion: stadion Batakan, Balikpapan, Kalimantan Timur
- Kick-off: Pukul 19.00 WIB
- Live TV: vidio.com
- Live Streaming: https://m.vidio.com/live/17622?schedule_id=3959053&utm_source=internal&utm_medium=epg_schedule_detail_page_sports&utm_campaign=all
Prediksi Line Up Borneo FC vs Persik Kediri
Berikut ini adalah prediksi line up yang diturunkan oleh pelatih pada laga BRI Liga 1 antara Borneo FC vs Persik Kediri.
Borneo FC (4-2-3-1): Angga Saputra, Christophe Nduwarugira, Gabriel Furtado, Leo Guntara, Fajar Fathurrahman, Hendro Siswanto, Key Hirose, Berguinho, Mariano Peralta, Stefano Lilipaly, Leo Gaucho.
Pelatih: Pieter Huistra
Baca Juga: Nottingham Forest: Kuda Hitam yang Siap Ramaikan 4 Besar Liga Inggris Musim Ini
Persik Kediri (4-3-3): Leonardo Navacchio, Hamra Hehanusa, Brendon Lucas, Dede Sapari, Kiko, Ady Eko Jayanto (C), Majed Osman, Ousmane Fane, Ezra Walian, Ramiro Fergonzi, Riyatno Abiyoso.
Pelatih: Marcelo Rospide