Jadwal Live Streaming BRI Liga 1: PSM Makassar Siap Ladeni PSS Sleman

Jumat 13 Des 2024, 11:27 WIB
Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares siap hadapi PSS Sleman. (Sumber: Instagram/@psm_makassar)

Pelatih PSM Makassar, Bernardo Tavares siap hadapi PSS Sleman. (Sumber: Instagram/@psm_makassar)

PSM memiliki keuntungan dari rekor pertahanan mereka yang solid sepanjang musim. Namun, mereka tetap harus waspada terhadap serangan cepat yang bisa dilakukan PSS.

Laga ini akan disiarkan langsung di Indosiar dan tersedia juga melalui platform streaming Vidio. Penggemar dapat menikmati pertandingan yang diprediksi berlangsung sengit ini.

Baca Juga: Timnas eFootball Indonesia Juara Dunia FIFAe World Cup 2024 Kategori Console

Prediksi Susunan Pemain:

PSM Makassar (4-3-3): Muhammad Ardiansyah; Syahrul Lasinari, Yuran Fernandes, Aloisio Neto, Victor Luiz; Daisuke Sakai, Akbar Tanjung, Ananda Raehan; Ricky Pratama, Nermin Haljeta, Rizky Eka.

Pelatih: Bernardo Tavares.

PSS Sleman (4-4-2): Alan; Achmad Figo, Fachruddin Aryanto, Cleberson, Kevin Gomes; Dominikus Dion, Betinho, Paulo Sitanggang, Niculao Cardoso; Gustavo Tocantins, Danilo Alves.

Pelatih: Mazola Junior.

Berita Terkait
News Update