Kian Bersinar Jelang Bela Timnas Indonesia, Jordi Amat Bawa JDT Juarai Liga Super Malaysia

Selasa 25 Feb 2025, 10:01 WIB
Pemain Timnas Indonesia, Jordi Amat bersama rekan setimnya di JDT, Juan Muniz. (Foto: Instagram/@jordiamat5)

Pemain Timnas Indonesia, Jordi Amat bersama rekan setimnya di JDT, Juan Muniz. (Foto: Instagram/@jordiamat5)

Total pemain kelahiran Spanyol ini sudah mencatatkan 13 kali penampilan dengan membukukan masing-masing satu assist dan gol.

Modal Bagus Jelang Bela Timnas

Tentunya catatan tersebut menjadi bekal yang bagus untuk Amat demi bisa kembali masuk skuad Garuda, di bawah asuhan Patrick Kluivert.

Baca Juga: Sosok Ini Sebut Welber Jardim Layak Promosi ke Timnas Indonesia Senior Asuhan Patrick Kluivert

Timnas Indonesia sendiri tengah bersiap dalam mengahadapi lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026, pada bulan Maret nanti.

Bulan depan, dua lawan sudah menanti tim besutan Patrick Kluivert, yakni Australia dan Bahrain.

Indonesia bakal lebih dulu bertandang ke Sydney Football Stadium, untuk menghadapi Australia pada tanggal 20 Maret 2025, nanti.

Lima hari setelahnya, giliran Indonesia yang menjamu Bahrain di Stadion Gelora Bung Karno (GBK), Jakarta.

Berita Terkait
News Update