Preview dan Link Streaming Liga Champions: Manchester City vs Real Madrid, Big Match yang Dihantam Badai Cedera

Selasa 11 Feb 2025, 18:53 WIB
Manchester City akan menghadapi Real Madrid di babak play-off 16 besar Liga Champions 2024/2025. (Sumber: X/@ManCIty)

Manchester City akan menghadapi Real Madrid di babak play-off 16 besar Liga Champions 2024/2025. (Sumber: X/@ManCIty)

Artinya, Ancelotti tak bisa membawa bek senior ke dalam rombongan skuad yang berangkat ke Etihad.

Baca Juga: Kisah Sedih Kevin Diks: Sempat Tak Menerima Gaji di Klub Liga Italia hingga Bayar Pengobatan Cedera dengan Dana Pribadi

Prediksi Line Up

Manchester City

Ederson; Akanji, Dias, Gvardiol; Matheus, Kovacic, Gundogan, Silva; Foden, De Bruyne; Haaland

Real Madrid

Courtois; Valverde, Tchouameni, Asencio, Mendy; Modric, Camavinga; Bellingham, Rodrygo, Vinicius, Mbappe

Saksikan laga paly-off 16 besar Liga Champions Eropa antara Manchester City versus Real Madrid, Rabu dini hari 12 Februari 2025 pukul 02.45 WIB melalui link live streaming ini.

DISCLAIMER: Untuk dapat menyaksikan laga Manchster City vs Real Madrid, Anda harus berlangganan terlebih dulu di platform tersebut.

Berita Terkait
News Update