Rekap Bursa Transfer Eropa Januari 2025: Manchester City Paling Sibuk, Serie A Banyak Kejutan di Deadline Day

Selasa 04 Feb 2025, 08:56 WIB
Manchester City menjadi klub paling sibuk belanja di bursa transfer musim dingin Januari 2025. (Sumber: X/@Mancity)

Manchester City menjadi klub paling sibuk belanja di bursa transfer musim dingin Januari 2025. (Sumber: X/@Mancity)

Baca Juga: Hasil Liga Inggris: Chelsea 2-1 West Ham, The Blues Comeback Amankan Posisi 4 Besar Klasemen

Berikut adalah rekap top transfer Eropa musim dingin Januari 2025

  1. Khvicha Kvaratskhelia (dari Napoli - ke PSG) 70 juta euro
  2. John Duran (Aston Villa - Al Nassr) 77 juta euro
  3. Omar Marmoush (Franffurt - Manchester City) 75 juta euro
  4. Nico Gonzalez (Porto - Manchester City) 60 juta euro
  5. Galeno (Porto - Al Ahli) 50 juta euro
  6. Abdukodir Khusanov (Lens - Manchester City) 40 juta euro
  7. Vito Reis (Palmeiras - Manchester City) 37 juta euro
  8. Santiago Gimenez (Feyenoord - AC Milan) 32 juta euro
  9. Patrick Dorgu (Lecce - Manchester United) 30 juta euro
  10. Joao Felix (Chelsea - AC Milan) pinjam
  11. Randal Kolo Muani (PSG - Juventus) pinjam
  12. Mathys Tel (Bayern Munchen - Tottenham) pinjam
  13. Donyell Malen (Dortmund - Aston Villa) 25 juta euro
  14. Antony (Manchester United - Real Betis) pinjam
  15. Marco Asensio (PSG - Aston Villa) pinjam
  16. Nicolo Zaniolo (Atalanta - Fiorentina) pinjam
  17. Ben Chilwell (Chelsea - Crystal Palace) pinjam
  18. Neymar (Al Hilal - Santos) free transfer
  19. Marcus Rashford (Manchester United - ASton Villa) pinjam
  20. Alvaro Morata (AC Milan - Galatasaray) pinjam

Berita Terkait

News Update