MANIAK BOLA -Tottenham Hotspur mengikuti jejak Man United yang mampu lolos ke babak 16 besar Liga Eropa musim 2024-2025.
The Lilywhites sukses mengenaskan tim asal swedia dengan skor akhir 3-0 pada pekan ke-8 fase grup.
Hasil ini membuat seluruh tim dari Liga Inggris yang mengikuti ajang tersebut sukses melaju ke babak selanjutnya.
Heung Min Son dan rekan-rekan berhasil menduduki posisi empat besar klasemen akhir dan resmi secara langsung lolos ke babak 16 besar tanpa harus mengikuti kualifikasi.
Naas bagi tim tamu kekalahan tersebut mengadakan perjuangan mereka pada ajang musim ini karena tak mampu finish di posisi 24 besar.
Anak asuh dari Oscar Hiljemark tersebut harus rela terdampar di posisi ke-26 klasemen akhir.
Highlights Jalannya Pertandingan
Pada laga ini Tottenham memang menaruh sebuah misi yakni tiga poin penuh agar memastikan langkah melaju ke babak selanjutnya.
Hal tersebut sangat dapat terlihat karena anak asuh dari Ange Postecoglou tersebut melakukan penguasaan bola hingga 81 berbanding 19 persen bagi tim tamu.
Baca Juga: Man City Menang 3-2 Atas Club Brugge, Pastikan Langkah ke 16 Besar Liga Champions
Selain itu dari sisi upaya penyerangan dilakukan dengan 21 kali percobaan tembakan ke arah gawang berbanding 4 Elfsborg.