Como Resmi Datangkan Dele Alli, Netizen: Evan Dimas-nya Liga Inggris

Senin 20 Jan 2025, 12:46 WIB
Delle Alli resmi bergabung klub Serie A, Como. (Sumber: Instagram/@comofootball)

Delle Alli resmi bergabung klub Serie A, Como. (Sumber: Instagram/@comofootball)

Namun, masa-masa emas sang pemain mulai memudar, kebanyakan disebabkan oleh kasus indisipliner.

Kemerosotan karier Dele Alli bahkan sempat diprediksi mantan pelatihnya di Spurs, Jose Mourinho.

Setelah dilepas Spurs, Dele Alli bermain untuk Everton dan Besiktas dengan performa yang jauh dari Delle Alli sebelumnya.

Baca Juga: Terungkap! Ini Dua Kandidat Pelatih Timnas Indonesia Sebelum Resmi Menunjuk Patrick Kluivert

Kisah Dele Alli Mirip Evan Dimas

Namun, netizen Indonesia justru mengingatkan perjalanan Dele Alli ini dengan kisah yang dialami Evan Dimas.

Sama seperti Alli, Evan Dimas juga merupakan mantan wonderkid Timnas Indonesia yang kini masih tak memiliki klub.

Di usianya yang baru menginjak 29 tahun saat ini, mantan kapten Timnas Indonesia tersebut tak juga mengundang minat dari klub manapun.

Evan Dimas dilepas Persik Kediri pada paruh kedua kompetisi Liga 1 Indonesia 2924/2025 kemarin.

Berita Terkait
News Update