MANIAK BOLA - Dalam lanjutan pekan ke-22 Liga Inggris, tuan rumah Chelsea akan menjamu tim tamunya Wolverhampton Wanderes.
Laga tersebut akan digelar di Stamford Bridge Stadium, London Inggris pada Selasa 21 Januari 2025 pukul 03.00 WIB.
The Blues bertekad untuk kembali ke jalur kemenangan agar tak kehilangan peluang untuk masuk ke zona Eropa musim depan.
Sementara itu tim tamu berupaya untuk menjauh dari zona degradasi yang memiliki Raihan Poin yang sama hingga pekan ini.
Baca Juga: Preview dan Info Live Streaming PSG vs Man City, Pertaruhan Lolos ke Fase Gugur
Di prediksi laga tersebut akan berlangsung sengit karena kedua tim sama-sama mengencang kemenangan demi memperbaiki posisi di klasemen sementara.
The Blues Kembali ke Jalur Kemenangan
Dalam dua laga terakhir di Liga Primer Inggris, The Blues belum kembali meraih kemenangan dan hanya sanggup mendapatkan dua hasil imbang.
Anak asuh Enzo Maresca harus segera kembali ke jalur kemenangan agar tetap berada di zona Eropa musim depan.
Dengan hasil yang kurang baik pada dua laga terakhir membuat Cole Palmer dan kawan-kawan terlempar dari posisi Lima Besar klasemen sementara.
Baca Juga: Prediksi dan Info Live Streaming Liverpool vs Lille, The Reds Siap Sapu Bersih Seluruh Pertandingan
Oleh sebab itu pada kali ini peraih dua trofi Liga Champions ini harus meraih kemenangan jika ingin terus menjaga Asa lolos ke kompetisi tersebut tahun depan.