Inter Benamkan Como dengan Skor 2-0, Tempel dan Intai Terus Puncak Klasemen

Selasa 24 Des 2024, 14:13 WIB
Benamkan Como dengan skor 2-0, Inter Milan terus Intai dan tempel puncak Klasemen. (Sumber: X/ Inter)

Benamkan Como dengan skor 2-0, Inter Milan terus Intai dan tempel puncak Klasemen. (Sumber: X/ Inter)

Anak asuh dari Cesc Fabregas harus segera kembali ke jalur kemenangan jika ingin tetap bertahan di liga tertinggi Italia tersebut.

Baca Juga: Preview dan Link Live Streaming Liverpool vs Leicester City

Klasemen Sementara Liga Italia pekan ke 17

1. Atalanta - 40 Poin
2. Napoli - 38
3. Inter - 37
4. Lazio - 34
16. Como - 15

Berita Terkait
News Update