Apabila Mudryk benar-benar hukuman maka dapat mengancam sebagai pemain sepak bola yang dinilai akan bersinar.
Skill, kecepatan dan visi bermain yang baik membuat Misha dianggap sebagai salah satu calon bintang.
Namun jika terbukti bersalah dan ia diharuskan harus minggir dari lapangan hijau karena skorsing maka dapat menghancurkan masa depannya.
Baca Juga: Alasan Kemanusiaan, Norwegia Tolak Hadapi Israel di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Tes doping sendiri memang dilakukan secara acak kepada para pemain baik setelah pertandingan maupun dalam sesi latihan.
Prosedur ini dilakukan secara random kepada beberapa pemain yang disinyalir menggunakan zat Terlarang dalam berolahraga.
Pada saat tes akan diambil dua sampel yakni 'A' dan 'B' untuk mengetahui perbedaan Apabila salah satu sampel positif.
Jika pada sampel 'A' dikonfirmasi menggunakan zat terlarang maka pemain bisa meminta untuk melakukan pengujian pada sampel 'B'.
Baca Juga: Daftar Pemain Indonesia di Malaysia Open 2025, Kesempatan Akhiri Puasa Gelar di Nomor Tunggal
Bagi Mudryk sendiri Kemudian pada simple 'B' akan lakukan beberapa hari kedepan untuk mengetahui apakah benar-benar menggunakan zat terlarang atau tidak.