Dalam pertemuan terakhir musim ini, Udinese kalah dari Inter Milan 2-3 di Dacia Arena pada September lalu.
Baca Juga: Peluang Timnas Indonesia ke Semifinal Piala AFF 2024: Ini Regulasi yang Bakal Menentukan Kelolosan
Prediksi Line Up Inter Milan vs Udinese
Inter
Martinez; Darmian, Bisseck, Bastoni; Buchanan, Frattesi, Calhanoglu, Zielinsi, Carlos; Taremi, Arnautovic
Udinese
Sava; Kristensen, Bijol, Gianetti; Ehizibue, Lovric, Karlstrom, Ekkelenkamp, Zemura; Thauvin, Lucca
Saksikan laga Coppa Italia antara Inter Milan versus Udinese, Jumat dini hari 20 Desember 2024 pukul 03.00 WIB dengan klik saluran streaming ini.