Coppa Italia: Preview Juventus vs Cagliari, Tak Boleh Seri di Ajang Ini

Selasa 17 Des 2024, 13:03 WIB
Juventus harus mengalahkan Cagliari untuk lolos ke babak berikutnya di ajang Coppa Italia 2024/2025. (Sumber: Instagram/@juventus)

Juventus harus mengalahkan Cagliari untuk lolos ke babak berikutnya di ajang Coppa Italia 2024/2025. (Sumber: Instagram/@juventus)

Baca Juga: Gol Kemenangan Vietnam Atas Indonesia Berbau Keberuntungan, Erick Thohir: Timnas Sudah Tampil Baik

Cagliari Bisa Tahan Imbang Juventus Musim Ini

Meski dalam dua laga terakhir di Serie A Cagliari selalu kalah, tetapi Rossoblu punya catatan penting musim ini.

Cagliari menjadi salah satu tim yang dapat menahan imbang Juventus di Serie A musim ini.

Pada pertandingan gironata 7 Bulan Oktober lalu, Razvan Marin dan kawan-kawan sukses menahan Si Nyonya Tua 1-1 di Allianz Stadium.

Dengan modal terebut, setidaknya Cagliari bisa menatap laga melawan Juventus nanti malam dengan kepercayaan diri lebih tinggi.

Berita Terkait
News Update