Berawal dari skema sepakan pojok Baumgartner lakukan umpan pantul menggunakan kepalanya ke arah openda yang tak dikawal oleh barisan pertahanan Frankfurt.
Baca Juga: Real Madrid Tersandung di La Liga, Imbang 3-3 Melawan Rayo Vallecano
Ia pun akhirnya melepaskan kesepakatan keras ke arah gawang yang dikawal oleh Kevin Trapp.
Hingga peluit panjang ditiupkan oleh wasit skor akhir 2-1 bertahan untuk keunggulan tuan rumah.
Kemenangan ini merupakan kali kedua yang diambil oleh Leipzig atas Frankfurt setelah mereka mampu melakukannya di ajang DFB Pokal beberapa waktu lalu.
Klasemen Sementara Liga Jerman
Dengan hasil tersebut memaksa Frankfurt harus terkejar perolehan poinnya dari Leipzig dengan koleksi 27 angka.
Baca Juga: Hasil Semifinal BWF World Tour Finals 2024, Semua Wakil Indonesia Tersingkir
Namun Kevin Trapp dan kawan-kawan masih Unggul dalam komposisi mencetak gol dan berhak menduduki posisi ketiga klasemen sementara.
Sedangkan bagi tuan rumah Leipzig akan terus melakukan hal apapun Untuk menggeser dan masuk dalam posisi 3 besar klasemen sementara.
Klasemen Sementara Bundesliga Jerman
- Bayern Munchen - 33 poin
- Leverkusen - 29
- Frankfurt - 27
- Leipzig - 27
- Freiburg - 24