Marcus Rashford Siap Dijual Secepatnya, Ini Alasan MU Ingin Segera Buang Sang Pemain

Rabu 11 Des 2024, 17:39 WIB
Marcus Rashford dikabarkan telah siap masuk daftar jual MU. (Sumber: X/@premierleague)

Marcus Rashford dikabarkan telah siap masuk daftar jual MU. (Sumber: X/@premierleague)

Dari musim ke musim, koleksi gol sang striker bersama Manchester United tidak konsisten, bahkan cenderung menurun.

Dalam 10 musim yang sudah dijalani bersama MU senior sejak 2015/2016, hanya di empat musim saja Marcus Rashford memiliki catatan gol di atas 15.

Berita Terkait
News Update